Tuesday, April 26, 2011

Bodohnya diriku....uuuu

6 comments:

  1. Siang beranjak, berganti sore. Pukul setengah empat, waktunya kantor lain pulang. Aku sudah duduk manis dalam angkot, karena waktu pulang yang lebih cepat.
    Di tengah jalan, angkot tiba-tiba berhenti. Agak lama, yang membuatku sempat terbuai (baca-tertidur). Tapi, karena terlalu lama, aku pun menjadi curiga-hmm, ada yang tak beres kayaknya*
    Celingak-celinguk, kanan dan kiri, ternyata, supir angkot lagi menunggui para pegawai negeri yang sedang apel sore. Bersama dengan kumpulan angkot lain yang bermasud sama.
    Waktu terus berlalu, 15 menit sepertinya. Apel pun bubar. Para pegawai berhamburan, ada yang kembali ke kantor, dan ada yang pulang.
    Sekumpulan pegawai kemudian menyerbu angkot, tapi anehnya cuma menuju satu angkot saja. And guess what, bukan angkot yang saya tempati :(..
    Sang supir pun berlalu, diiringi lagu .." Bodohnya diriku slalu menunggumu..." **AOP band


    *suka duka mencari uang di jalanan...kisah nyata. :(

    ReplyDelete
  2. beneran tuh sambil diiringi lagu itu? bisa pas banget gitu ya?

    ReplyDelete
  3. apa lagu yg happening di angkot kendari sekarang? dulu pas sma, nda ada yg mo naik kalo nda ada musiknya pet, hahaha

    ReplyDelete
  4. Campur2,dangdut,pop melo,house music,mw y mana?

    ReplyDelete