Thursday, October 15, 2009

Did You Feel It? (Gempa semalam, 5,8 SR, 88 Km TimurLaut Kendari)

Dini hari tadi, telah terjadi gempa yang berkekuatan 5,8 SR di 88 Km timur laut Kendari. Gempa tersebut terjadi pada pukul 18:33:38 GMT atau pukul 02:33:38 WITA. Pusat gempa (episenter) berada di laut banda, yakni di sekitar pulau Menui, Sulawesi Tengah.  Laut Banda sendiri merupakan daerah aktif gempa, dimana merupakan pertemuan lempeng Eurasia, lempang Pasifik dan lempeng Indo-Australia.


Info gempa: PGN (pusat Gempa Nasional) telp:021-6546316,
 Stasiun Meteorologi Kendari , telp :04013128528..If you feel it, call them!

7 comments:

  1. Wah gak ngerasain.. nyenyak tidur nihh..

    ReplyDelete
  2. kendari???..............kenangan saat merantau pertamakali. wua wua jalan rambutan no 10.

    ReplyDelete
  3. rambutan juga...wah...sama dunk..rumahku rambutan paling depan..:D

    ReplyDelete
  4. wah satu jalur ya. tempatku dulu kiri jalan,ada tanjakan. kl sekarang wah ga kebayang bgmn kotanya. dl masjid depan pasar itu baru rangkanya doang, lama mangkrak.btw, salam kenal lg,thx ya

    ReplyDelete
  5. lama berarti.....masjid agung kan sudah lama..

    ReplyDelete
  6. wauuu da gempa,lgi..
    jgn takut sama gempa. all

    ReplyDelete